Klub La Liga, Barcelona dilaporkan akan mendatangkan pemain baru dalam waktu dekat ini. El Blaugrana berencana merekrut David Ospina dari Napoli. Ospina...
Rencana Liverpool dan Barcelona untuk mendapatkan jasa Lorenzo Insigne nampaknya akan bertepuk sebelah tangan. Sang winger diberitakan akan segera meneken kontrak baru...
Sebuah keyakinan diungkapkan Ibrahima Konate. Bek anyar Liverpool itu percaya diri bahwa ia bisa beradaptasi dengan baik dan bermain dengan baik di...
Sebuah janji diberikan Lee Bowyer kepada Manchester United. Pelatih Birmingham City itu berjanji akan mengembangkan bakat Tahith Chong selama ia dipinjamkan ke...
Borussia Dortmund benar-benar dibuat malu oleh tamunya, Stuttgart. Skuad asuhan Lucien Favre kalah telak dengan skor 1-5. Dortmund menjamu Stuttgart pada pekan...
Raksasa La Liga Barcelona mengkonfirmasikan bahwa Gerard Pique dan Sergi Roberto mengalami cedera serius usai bertanding lawan Atletico Madrid. Barcelona bermain melawan...
Zlatan Ibrahimovic mengungkapkan ia nyaris gabung Bologna demi Sinisa Mihajlovic, namun kemudian tak jadi ke klub tersebut karena rayuan AC Milan. Ibrahimovic...
James Milner menegaskan bahwa bukan hanya cedera Virgil van Dijk yang menghantam Liverpool. Kehilangan Joe Gomez selama beberapa bulan pun sangat disesali...
Antonio Conte membantah tudingan yang menyebutnya berlaku tidak adil untuk Christian Eriksen di Inter Milan. Eriksen jarang mendapat kesempatan dan Conte mulai...
Manajer Liverpool Jurgen Klopp memastikan bahwa Jordan Henderson dan Trent Alexander-Arnold tak akan bisa dimainkan kala The Reds bersua Leicester City di...
Spekulasi masa depan Mauricio Pochettino memasuki babak baru. Pelatih asal Argentina itu dilaporkan lebih mendekat ke Barcelona saat ini. Pochettino dikenal sebagai...
Sebuah kabar baik datang bagi Manchester United. Peluang mereka untuk mendaratkan Dayot Upamecano semakin terbuka setelah Bayern Munchen mundur dari perburuan bek...
Winger Borussia Dortmund, Jadon Sancho sudah menentukan klub mana yang ingin ia bela berikutnya. Sang winger hanya tertarik untuk membela Manchester United....
Klub Premier League, Manchester United saat ini tengah siaga. Pasalnya mereka tengah mencari celah untuk membajak Adama Traore dari Wolverhampton. Traore merupakan...
Juara bertahan Serie A, Juventus bisa sedikit bernafas lega. Pasalnya cedera yang dialami Leonardo Bonucci tidak seserius dugaan awal. Bonucci pada jeda...
Pemain asal Spanyol, Santi Cazorla, sangat meyakini kalau Xavi akan kembali ke Barcelona suatu hari nanti. Tidak lagi sebagai pemain, melainkan pelatih....
Raksasa Italia, Juventus, mendapatkan angin segar jelang kembalinya Serie A. Salah satu bek andalannya. Matthijs De Ligt telah pulih dari cedera dan...
Dua raksasa Inggris, Manchester United dan Liverpool nampaknya harus gigit jari dalam upaya perburuan Nicolo Barella. Pasalnya sang gelandang tidak akan dijual...
Facundo Pellistri nampaknya harus bersabar. Pasalnya ia tidak akan debut di skuat utama Manchester United dalam waktu dekat. Di bursa transfer musim...
Raksasa La Liga Barcelona dikabarkan berburu bek tengah di Italia dan sejauh ini disebut sudah mengantongi dua nama yakni Federico Fazio dan...
Real Madrid dilaporkan meragukan masa depan Zinedine Zidane sebagai pelatih. Akan tetapi, direksi klub belum yakin dengan keputusan untuk memilih Mauricio Pochettino...
Gelandang AS Monaco, Cesc Fabregas memberikan kesaksian mengenai sosok Jack Wilshere. Ia menyebut gelandang 28 tahun itu sebenarnya bisa jadi bintang besar...
Sebuah kabar baik datang bagi Barcelona. Penyerang muda mereka, Ansu Fati diberitakan tidak lama lagi akan meneken kontrak baru di Camp Nou....
Klub La Liga, Barcelona punya sebuah transfer impian. Mereka ingin sekali mendatangkan bek milik Manchester City, Angelino. Bek berusia 23 tahun itu...
Raksasa Premier League Liverpool dikabarkan mengincar bek Torino yakni Gleison Bremer untuk mengisi pos yang ditinggalkan Virgil van Dijk dan Joe Gomez....
Sebuah kabar baik datang bagi Liverpool. Bek incaran mereka, James Tarkowski membuka diri pindah dari Burnley dalam waktu dekat. Beberapa pekan terakhir,...
Jamie Carragher mendukung Diogo Jota untuk terus dimainkan sebagai starter di skuat Liverpool karena saat ini The Reds butuh tambahan amunisi pemain...
Sebuah pengakuan dibuat oleh Brandon Williams. Bek muda Manchester United itu mengaku sempat cemburu dengan rekan setimnya, Mason Greenwood. Baik Williams dan...
Inter Milan dikabarkan sangat mengidamkan N’Golo Kante dan sebagai imbasnya mereka disebut bisa melepas Christian Eriksen ke AC Milan. Eriksen dibeli oleh...
Juara Serie A, Juventus berencana untuk memperkuat lini pertahanan mereka. Si Nyonya Tua dilaporkan ingin memboyong Emerson Palmieri dari Chelsea. Masa depan...