luar negeri
Cuaca Buruk Landa Tiongkok Yang Mematikan Laju Ekonomi
mixberita.com Cuaca buruk melanda Tionkok dan sekitarnya padahari ini tanggal 20 juni 2016 yang mematikan ekonomi di negara tersebut. Cuaca buruk yang ditandai oleh badai salju dan suhu dingin yang ekstrem melanda Xinjiang di China bagian barat. Empat orang tewas dan ribuan orang yang bepergian telantar akibat transportasi darat dan udara lumpuh.
Dilansir mixberita.com sedikitnya empat orang tewas dan 1,6 juta orang terkena dampak cuaca buruk tersebut. Angka itu termasuk warga yang rumahnya rusak, tidak mendapat suplai listrik, atau terjebak dalam salju dan jalanan yang tertutup es. Hal tersebut mematika laju ekonomi di negara tersebut.
Badai di Xinjiang telah meratakan atau merusak sekitar 100.000 rumah dan lebih dari 15.000 ternak tewas karena cuaca dinggin yang dimulai Minggu malam. Salju menutup wilayah Altay dan akumulasinya mencapai ketinggian 94 sentimeter. Altay terletak di pojok barat laut China, sekitar 2.600 kilometer di barat daya Beijing.